Merupakan salah satu jenis makanan olahan dari daging yang sangat populer di Bandung. Gepuk adalah makanan khas sunda Jawa Barat yang terbuat dari daging sapi, terasa sedikit manis dan gurih. Biasanya gepuk dibuat dengan daging sapi,yang diiris searah dengan serat daging dan direbus setengah mateng, kemudian di pukul pukul hingga agak empuk. Daging yang sudah empuk direndam kedalam bumbu yang dicampur dengan santan.kemudian direbus kembali hingga air santan menyusut.Jika akan disajikan gorenglah gepuk dengan sedikit minyak hingga kecokelatan dan angkat.Gepuk akan lebih enak di santap dengan nasi hangat dan sambel.
 |
Gepuk Daging Jabar |
Bahan dan cara membuat Gepuk Daging Jabar adalah sebagai berikut :
Resep Makanan Khas Jawa Barat :
Pais Peda
Bahan Pais Peda :
- 5 ekor ikan asin peda putih, rendam air panas
- 2 sdt gula pasir
- ¼ sdt garam
- ¼ sdt kaldu instan (jika suka)
Resep Makanan Jawa Barat :
Pesmol Gurame
Bahan Pesmol Gurame :
- 1 kg ikan gurami
- 2 sdm jeruk nipis
- 1 sdm garam
- 250 gram wortel, iris seperti batang korek api